Artikel Tanya Jawab

Apakah Setiap Perkataan Nabi ﷺ Disebut Hadist

Artikel Tanya Jawab

Penanya :

Apakah setiap perkataan nabi ﷺ disebut hadist?

Jawaban :
Jadi hadist itu meliputi semua yang disabdakan oleh Nabi ﷺ dan yang dilakukan oleh Nabi ﷺ
dan yang setujui, walaupun Nabi tidak berkomentar namun beliau mendiamkan sesuatu yang dilakukan di hadapan beliau atau atas sepengetahuan beliau ﷺ, maka itu hadist. Bahkan karakter, sifat & perilaku Nabi ﷺ itu termasuk hadist. Sebagaimana yang telah di bahas kitab – kitab mustholah hadist.

***
Dijawab oleh Ustadz Dr. Sofyan Baswedan, M.A. حفظه الله

Bagikan Artikel Ini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *